Allianz
PT Asuransi Allianz Utama Indonesia

Travel Pro Superior 70+

Produk Asuransi Travel dari Asuransi Allianz Utama Indonesia yang melindungi perjalanan anda.

Informasi Umum

  1. Berusia 70 Tahun sejak kelahiran atau tidak lebih dari 84 tahun.
  2. Anda Adalah penduduk tetap yang tinggal atau bekerja di Indonesia
  3. Pemegang dokumen identitas Indonesia yang sah seperti KTP, KITAS, KITAP, Izin Kunjungan jangka panjang atau Izin Pelajar
  4. Memulai dan mengakhiri Perjalanan Anda di wilayah Indonesia (untuk pertanggungan perjalanan pulang pergi)
  5. Telah membayar penuh premi
  6. Telah membeli polis sebelum meninggalkan Indonesia
  7. Jika Anda telah membeli asuransi individu untuk menanggung satu orang saja, batas yang dinyatakan dalam Sertifikat Asuransi Anda berlaku untuk satu tertanggung
  8. Jika Anda telah membeli asuransi 2 orang untuk menanggung dua tertanggung, batas yang dinyatakan dalam Sertifikat Asuransi berlaku untuk masing-masing tertanggung
  9. Jika Anda telah membeli asuransi untuk keluarga yang menanggung Anda, pasangan Anda dan anak yang masih bergantung, maka pertanggungan Anda :
    - Untuk setiap tertanggung, dengan batas yang dinyatakan dalam Sertifikat Asuransi Anda
    - Untuk semua tertanggung, total batas adalah 250% kali dari batas yang dinyatakan dalam Sertifikat Asuransi Anda
  10. Worldwide termasuk Semua Negara di seluruh dunia. Tidak termasuk adalah Indonesia, Afghanistan, Democratic Republic of the Congo, Cuba, Iran, Iraq, Liberia, Sudan, Syria, Ukraina, North Korea, dan Crime Region of Ukraine
  11. Pacific & Schengen termasuk Australia, New Zealand dan semua Negara Schengen (Austria, Belgium, Czech Republic, Denmark, Estonia, Finland, France, Germany, Greece, Hungary, Iceland, Italy, Latvia, Lithuania, Luxembourg, Malta, Netherlands, Norway, Poland, Portugal, Slovakia, Slovenia, Spain, Sweden, Switzerland, Liechtenstein).
  12. Greater Asia termasuk Bangladesh, Bhutan, Brunei, Burma, Cambodia, China, East Timor, India, Japan, Laos, Malaysia, Maldives, Mongolia, Nepal, North Korea, Pakistan, Philippines, Singapore, Sri Lanka, Taiwan, Thailand, Vietnam, Hongkong, Macau.
  13. Pembatasan negara tujuan perjalanan : Afghanistan, Democratic Republic of the Congo, Cuba, Iran, Iraq, Liberia, Sudan, Syria, Crimea Region of Ukraine, dan negara-negara yang terkena sanksi ekonomi 
  14. Anak adalah setiap orang yang masih bergantung kepada Tertanggung berumur 14 Hari sampai 17 Tahun dan belum menikah
  15. Tidak ada pengembalian premi yang akan diberikan setelah Polis diterbitkan, harap perhatikan kembali detail Polis Anda sebelum melakukan pembelian
Manfaat Produk Asuransi

Benefit International :

  1. Pembatalan dan Perubahan Perjalanan (sebelum keberangkatan dari tempat tinggal Anda untuk memulai perjalanan Anda): Hingga Rp 15.000.000
  2. Biaya Medis dan Biaya terkait Medis di Luar Negeri: Hingga Rp 700.000.000 (69 tahun dan dibawahnya), Hingga Rp 350.000.000 (Lebih dari 70 tahun)
    • Biaya Medis Rawat Inap di Rumah Sakit
    • Rawat jalan/ pelayanan dan pengobatan spesialis yang diberikan oleh seorang Praktisi Medis
    • Pengobatan atau layanan yang diberikan oleh Petugas Kesehatan Profesional
  3. Biaya Terkait Medis Darurat di Luar Negeri :
    • Evakuasi dan Repatriasi Medis Darurat: Biaya Aktual
    • Orang Yang Mendampingi: Hingga Rp 15.000.000
    • Perlindungan Anak: Hingga Rp 10.000.000
    • Santunan tunai Rumah Sakit di Luar Negeri: Rp 700.000/hari sampai dengan maksimum 10 hari
    • Santunan tunai Rawat inap Rumah Sakit di Indonesia: Tidak ditanggung
    • Biaya pemakaian telepon dan internet darurat : Hingga Rp 1.000.000
  4. Biaya Pengobatan lanjutan di Indonesia : Hingga Rp 21.000.000 
    • Biaya Medis saat rawat inap
    • Biaya rawat jalan /perawatan dan pengobatan spesialis yang diberikan oleh Praktisi Medis
    • Pengobatan atau layanan yang diberikan oleh Petugas Kesehatan Profesional
  5. Biaya Perawatan Gigi di Luar Negeri yang darurat: Termasuk dalam biaya medis di Luar Negeri
  6. Pemulangan jenazah atau biaya pemakaman di Luar Negeri: Biaya aktual
  7. Kepulangan lebih awal: Hingga Rp 7.000.000
  8. Gangguan Perjalanan dan Kehilangan Transportasi Lanjutan: Hingga Rp 3.500.000
  9. Kehilangan Transportasi Lanjutan (Jarak Transportasi Lanjutan Minimal 6 Jam): Tidak ditanggung
  10. Penundaan Perjalanan: Rp 250.000/untuk setiap periode 4 Jam hingga maks Rp 1.750.000
  11. Kerugian barang-barang bagasi pribadi: Hingga Rp 14.000.000
    • Seluruh Item: Hingga Rp 4.000.000
    • Komputer portable: Tidak ditanggung
  12. Penundaan Bagasi: Rp 250.000/ Untuk setiap periode 4 Jam maksimum hingga Rp 1.750.000
  13. Penyalahgunaan Kartu Kredit: Hingga Rp 10.000.000
  14. Kehilangan Dokumen Perjalanan: Hingga Rp 7.000.000
  15. Kehilangan Uang Pribadi: Tidak ditanggung
  16. Kematian akibat kecelakaan dan cacat tetap:
    • Kematian Akibat kecelakaan Umur 14 Hari sampai 17 Tahun: Hingga Rp 350.000.000
    • Cacat Tetap Akibat Kecelakaan Umur 14 Hari sampai 17 Tahun: Hingga Rp 350.000.000
    • Kematian dan Cacat Tetap Akibat Kecelakaan Umur 18 Tahun sampai 69 Tahun: Hingga Rp 350.000.000
    • Kematian dan Cacat Tetap Akibat Kecelakaan 70 Tahun dan lebih tua: Hingga Rp 280.000.000
  17. Tanggung Jawab Pribadi: Hingga Rp 700.000.000
  18. Biaya Resiko Sendiri atas Kendaraan yang Disewa: Tidak ditanggung
  19. Biaya Pengembalian Mobil Sewaan: Tidak ditanggung
Aplikasi WE+
Semua kebutuhan asuransi dalam genggaman anda!