OONA
PT Asuransi Bina Dana Arta Tbk

Personal Accident - 1 Bulan

Memberikan santunan meninggal dunia akibat kecelakaan, cacat tetap sebagian maupun keseluruhan akibat kecelakaan, serta biaya pengobatan karena kecelakaan.

Informasi Umum

  1. Batas usia Peserta mulai dari 17 - 70 tahun.
  2. Wilayah pertanggungan hanya berlaku di Indonesia.
  3. Tertanggung merupakan warga negara Indonesia.
  4. Satu Peserta hanya dapat diproteksi 1 polis.
  5. Sertifikat kepesertaan asuransi akan dikirimkan berupa softcopy melalui email dalam bentuk purchase summary.
  6. Peserta dapat mengunduh aplikasi WE+ untuk melihat polis aktif.
  7. Polis harus diaktifkan selama periode promo berlangsung.
  8. Polis hanya bisa 1x klaim.
  9. Pengecualian: bunuh diri, sakit, dihukum mati oleh pengadilan, terlibat kegiatan militer, krugian akibat kelainan kejiawaan, kecanduan alkohol, penggunaan obat-obatan terlarang, wabah, infeksi AIDS/ HIV, Tertanggung termasuk dalam daftar terrorism atau daftar hitam, bencana alam, kehamilan, melahirkan, keguguran, tindakan illegal, kondisi bawaan, dll yang tercantum dalam polis.
  10. Apabila claim harus diajukan 14 hari kalender sejak tanggal kejadian.
Manfaat Produk Asuransi

  1. Santunan Meninggal Dunia akibat kecelakaan: IDR 25.000.000
  2. Cacat tetap keseluruhan akibat kecelakaan: IDR 25.000.000
  3. Cacat tetap sebagian karena kecelakaan: maksimal IDR 25.000.000
  4. Biaya pengobatan karena kecelakaan: IDR 2.500.000
Aplikasi WE+
Semua kebutuhan asuransi dalam genggaman anda!